Pelatihan dan Sertifikasi BNSP Skema Content Creator
Pelatihan dan Sertifikasi BNSP dengan skema Content Creator adalah program yang dirancang untuk meningkatkan kompetensi di bidang content creation. Skema ini dapat diikuti oleh berbagai kalangan, pelajar, mahasiswa, dosen, karyawan, live streamer, hingga influencer yang ingin meningkatkan pengetahuan dan keterampilannya di bidang social media marketing
- 126 Enrolled
74 Reviews
Rp 1.750.000
Rp 3.500.000
Detail Program
Pelatihan dan Sertifikasi BNSP dengan skema Content Creator ini dirancang untuk membekali peserta dengan keterampilan content creation yang diakui secara nasional. Dalam pelatihan ini, peserta akan mempelajari Multimedia Creative Research, Content & Media Planning, Creative & Technical brief, Create Visual Graphic Content, Video Editing, Branding & Digital Marketing Strategy. Setelah menyelesaikan pelatihan, peserta akan mendapatkan sertifikasi resmi dari BNSP yang meningkatkan kredibilitas dan profesionalisme di bidang social media marketing.
Materi Pelatihan
Materi pelatihan ini sudah kami sesuaikan dengan SKKNI dari BNSP sehingga peserta pelatihan mampu mendapatkan skill dan kompetensi yang sesuai.
No | Kode Unit | Judul Unit | Standar Kompetensi |
---|---|---|---|
1 | J.59MTM00.004.1 | Menyusun Creative Brief | SKKNI Multimedia Nomor 107 Tahun 2018 |
2 | J.59MTM00.005.1 | Menyusun Technical Brief | SKKNI Multimedia Nomor 107 Tahun 2018 |
3 | J.591200.001.01 | Melaksanakan prosedur Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) ditempat kerja | SKKNI Video Editing Nomor 118 Tahun 2014 |
4 | J.591.200.007.01 | Mempersiapkan Materi Sesuai Format yang Diinginkan | SKKNI Video Editing Nomor 118 Tahun 2014 |
5 | J.591.200.008.01 | Menyunting Audio dan atau Video Sesuai Tuntutan Naskah | SKKNI Video Editing Nomor 118 Tahun 2014 |
6 | J.591.200.009.01 | Melakukan Penambahan Elemen Penunjang Gambar dan Suara dari Sumber Lain yang Diperlukan | SKKNI Video Editing Nomor 118 Tahun 2014 |
7 | J.591.200.010.01 | Melakukan Export Hasil Editing Menjadi File Video dengan Format yang Diperlukan | SKKNI Video Editing Nomor 118 Tahun 2014 |
8 | J.63OPR00.001.2 | Menggunakan Perangkat Komputer | SKKNI Pengoperasian Komputer Nomor 56 Tahun 2018 |
9 | J.59MTM00.002.1 | Melakukan Riset Kreatif Multimedia | - |
Siapa saja yang cocok untuk mengikuti pelatihan ini?
Pelaku Usaha
Mahasiswa
Dosen dan Tenaga Pendidik
Professional Marketer
Influencer
Pekerja Karier
Sertifikat yang Diperoleh
Sertifikat 32 JP dari AMD Academy
Setiap sertifikat pelatihan dan sertifikasi BNSP dari AMD Academy dilengkapi dengan Nomor ID Unik yang memungkinkan verifikasi keaslian melalui situs web AMD Academy. Dengan demikian, peserta dapat memastikan keaslian sertifikatnya dan tidak perlu khawatir karena sertifikat tersebut tidak dapat disalin oleh pihak yang tidak berwenang.
Sertifikat Kompetensi BNSP
Sertifikasi BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi) adalah pengakuan resmi bagi individu yang telah memenuhi standar kompetensi di Indonesia. Sertifikasi ini memastikan keterampilan dan pengetahuan sesuai dengan standar industri, dikeluarkan oleh BNSP melalui Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) terakreditasi.
Sertifikat yang diterima adalah sertifikat kelulusan uji kompetensi dengan skema Content Creator.
Review Pelatihan & Sertifikasi BNSP
74 Reviews
Wahyu Sejati
Business Development
pengalaman yang saya dapatkan selama mengikuti pelatihan ini adalah bagaimana cara saya untuk bisa mengembangkan dan membranding diri saya pada konten-konten yang akan dibuat.
Jasmin
Mahasiswa Politeknik Negeri Madiun
Seru banget ikut Content Creator ini, ini juga bisa nambah wawasan terus juga dapat sertifikat yang berguna
Salsabila Astari
Public Speaking Trainer dan MC
Saya baru tau nih ternyata ada materi tentang content pillar dan yang berkaitan dengan public speaking bisa masuk dalam area education sehingga saya bisa fokus sesuai penjelasan dari pemateri
Muhammad Irawan Saputra
Dosen Universitas Brawijaya (Ketua Departemen Lateral Study & Media FISIP UB)
Para mentor dan fasilitator sangat bagus dan memfasilitasi kami dari nol sampai kami mahir dan kompeten di bidang content creator
Maria Via Dolorosa
Peserta Pelatihan dan Sertifikasi Content Creator
Saya sangat terkesan, meskipun kelas pelatihan diadakan secara online tetapi rasanya seolah-olah dekat ya. AMD Academy punya tim yang luar biasa yang membuat kita nyaman untuk berkomunikasi dan mengikuti pelatihan selama 3 hari
Eriko Bunnanda Wijaya
Videographer & Photographer
setelah mengikuti pelatihan ini saya bisa mengetahui banyak hal karena semua informasi diberikan mulai dari strategi apa saja yang diperlukan dalam pembuatan konten, tips and trik, cara membuat konten yang menarik sampai cara mencari trend karena dari dulu saya buat konten hanya sekedar buat aja tanpa strategi apapun itu.
Andri Novrianto (Anningmu)
Content Creator Singkawang
Alhamdulillah untuk sertifikasi kali ini sangat menyenangkan apalagi dipandu oleh rekan-rekan AMD Academy dan konten kreator bisa menjadi raja di tempatnya sendiri
Ika
Dosen Fisip Universitas Brawijaya (Ilmu Komunikasi)
Selama 3 hari mengikuti pelatihan Content Creator di AMD itu seru materinya itu banyak sekali memberikan saya Insight untuk besok mungkin bahan mengajar di kelas begitu ya karena kita diajari dasar mulai dari dasar pengenalan Apa itu media sosial, tipologinya bagaimana, cara membuat Content Planning, Brief Content sampai eksekusinya langsung Jadi kesannya sih sangat menyenangkan ya mengikuti pelatihan selama 3 hari ini
Hariadi Budiman
Peserta Pelatihan dan Sertifikasi Content Creator
Saya jadi tahu bahwa membuat konten itu harus ada risetnya, storyline, bagaimana cara meriset, dan hal detail lainnya dalam pembuatan content
Dewi Arimbi
Social Media Specialist
Seru dan membantu banget karena banyak insight yang saya dapatkan contohnya seperti mendapatkan study case serta dibimbing dari awal pembuatan idea sampai create konten kita, bahkan pelatihan ini align juga sama apa yang sudah saya pelajari selama menjadi social media specialist.
Eggy Pratama Basyhir
Content Creator Singkawang
for the first time saya mengikuti pelatihan seperti ini ternyata rasanya seru banget ya
Harga Pelatihan Fleksibel untuk Skema Online dan Offline!
Online Package
- Pengajaran oleh para ahli industry digital berpengalaman
- Sertifikat pelatihan 32 JP dari AMD Academy Indonesia
- Sertifikasi resmi dari BNSP (jika dinyatakan kompeten)
- Pendampingan fasilitator
- E-Modul dan akses materi lifetime
- Online Zoom Meeting
Rp 3.500.000
Rp 1.750.000
Offline Flex Package
- Pengajaran oleh para ahli industry digital berpengalaman
- Sertifikat pelatihan 32 JP dari AMD Academy Indonesia
- Sertifikasi resmi dari BNSP (jika dinyatakan kompeten)
- Pendampingan fasilitator
- Modul dan akses materi lifetime
- Merchandise
- Full Day Training
- Lunch dan 2x Coffee Break
Rp 5.000.000
Rp 2.750.000
Offline Plus+ Package
- Pengajaran oleh para ahli industry digital berpengalaman
- Sertifikat pelatihan 32 JP dari AMD Academy Indonesia
- Sertifikasi resmi dari BNSP (jika dinyatakan kompeten)
- Pendampingan fasilitator
- Modul dan akses materi lifetime
- Merchandise
- Full Day Training
- Lunch dan 2x Coffee Break
- Paket full board include penginapan, makan, dan coffe break
Rp 8.000.000