Pelatihan Data Science di PT Waskita Karya: Meningkatkan Kompetensi Tim Risk Management
Pelatihan Data Science – Jakarta, 20 Agustus 2025 – Dalam dunia konstruksi yang kompleks dan penuh dinamika, kemampuan untuk menganalisis dan memprediksi risiko merupakan pilar utama kesuksesan dan keberlanjutan sebuah proyek. Menyadari hal ini, PT Waskita Karya (Persero) Tbk. melalui divisi Risk Management-nya,…

